Makanan Tertentu Pemicu terjadinya Kanker
Senin, 31 Desember 2012
0
komentar
Makanan Tertentu Pemicu terjadinya Kanker
Pengertian Makanan dan Kanker
Beberapa penelitian yang dilakukan sudah diusahakan untuk memastikan apakah
makanan tertentu meningkatkan atau mengurangi resiko seseorang untuk
terkena kanker. Namun, terkadang penelitian memiliki hasil berbeda dan
bertentangan, jadi sulit untuk mengetahui pengaruh makanan atau makanan
suplemen terhadap resiko kanker. Jika tidak berhati-hati dalam
mengkonsumsi makanan maka resiko terserang kanker terbuka lebar.
Penyebab Timbulnya Kanker Karena Makanan
Penyebab timbulnya kanker setelah mengkonsumsi makanan tertentu adalah konsumen
yang kurang jeli dalam memilih makanan yang harus dan baik untuk
dikonsumsi. Zat-zat kimia dalam makanan instant yang sering ditawarkan
akan menyerang siapa saja, kapan, dan dimana kita berada.
Pengobatan Herbal Kanker Karena Makanan
Jika berdasarkan penelitian para ahli kesehatan mengatakan bahwa makanan
atau minuman tertentu mengandung zat-zat kimia yang bisa menyebabkan
kanker maka dianjurkan kepada para konsumen untuk tidak mengkonsumsi
makanan tersebut. Biasanya dokter atau para ahli medis telah menghimbau
jika jenis makanan atau minuman tertentu, baik yang instant atau makanan
dan minuman jadi maupun makanan yang baru dimasak mengandung zat kimia
yang berbahaya bagi kesehatan, namun disisi lain para konsumen malah
mengabaikan himbauan tersebut sehingga zat kimia yang dikonsumsi
melalaui makana bekerja bebas merusak jaringan tubuh. Jauhilah makanan
yang tidak sehat untuk dikonsumsi karena akan berisiko besar bagi tubuh
dan keberlangsungan hidup kita dan anak cucu kita kelak.
Sedangkan yang dinamakan pengobatan herbal adalah cara pengobatan untuk penyakit
ini yang bisa ditemukan dalam berbagai tanaman obat yang telah diproses
sedemikian rupa sehingga dapat digunakan sebagai obat. Di zaman sekarang
ini, bentuk obat herbal ini juga telah dibentuk menjadi ekstrak seperti
serbuk, pil, atau cairan.Dimana cara kerja herbal adalah meningkatkan imunitas tubuh,kemudian bersama sama dengan tubuh melawan penyakit yang diderita.
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Makanan Tertentu Pemicu terjadinya Kanker
Ditulis oleh Herbal Doang
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke https://nangkasabrang.blogspot.com/2012/12/makanan-tertentu-pemicu-terjadinya.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.Ditulis oleh Herbal Doang
Rating Blog 5 dari 5
0 komentar:
Posting Komentar